TUTORIAL PIGURA CANTIK DARI FLANEL
Bahan :
- Kain flanel
- Kertas karton
- Lem UHU / lem Tembak
- Manik - manik untuk hiasan ( boleh diganti yang lain )
- Benang dan jarum
- Plastik mika bening
Cara membuat :
beri lem bagian atas dan tengah , kemudian lipat ke dalam seperti gambar |
ambil kain flanel yang tidak berlubang, jahit bagian atasnya saja dengan tusuk feston |
jadi seperti ini, kemudian letakkan tengah-tengah bagian belakang frame dan jahit bagian atasnya dengan tusuk feston |
nah bila dibuka dan diletakkan akan seperti ini, bila kurang kuat, jahit menempel lagi ,agak ke bawah 1 cm kanan kiri.. tuh si anak temanku yang selalu mengoda....hihi |
terakhir setelah selesai dihias, masukkan plastik mika, ukurannya sesuai pigura dikurangi 1 cm ... |
dan jren jreng......jadilah pigura cantikkkkk.... |
Nah akhirnya selesai juga, gimana mudah bukan ? mudah kok...,
Nahhh hayuk di coba ya.....Happy Crafting Always.. :)
0 komentar:
Posting Komentar